Indonesia akan menjadi tuan rumah Miss Grand International 2022 yang diadakan di Sentul International Convention Centre.
National Costume: 20 Oktober 2022
Preliminary Night: 22 Oktober 2022
Final Night: 25 Oktober 2022
Miss Grand International adalah pemilihan kontes kecantikan tingkat internasional untuk wanita yang diselenggarakan oleh Miss Grand International Ltd., sebuah perusahaan swasta berbasis di Thailand yang didirikan oleh Nawat Itsaragrisil pada tahun 2013 dan diikuti oleh lebih dari 80 negara dari seluruh dunia.
Preliminary Night Reguler IDR 220.000
Preliminary Night V.I.P IDR 825.000
Preliminary Night V.V.I.P IDR 1.375.000
More From Author
kompetisi